Jadwal Lengkap dan Stadion Perempat Final FIFA U-17 World Cup Indonesia 2023

Administrator

04/12/2023

PIALA DUNIA U-17: Ilustrasi FIFA U-17 World Cup Indonesia 2023 (Grafis: Menk Karmawan/G-SPORTS.ID)

JAKARTA, G-SPORTS.ID – Prancis akan jumpa wakil Asia, Uzbekistan. Keduanya menentukan tiket babak perempat final FIFA-U-17 World Cup Indonesia 2023 dalam pertandingan Babak 16 Besar yang berlangsung di Jakarta International Stadum, Rabu 22 November 2023.

Pertandingan babak perempat final tersebut akan mulai diputar Jumat 24 November 2023. Dalam perempat final tersebut pada akhinrya mempertemukan tim-tim raksasa sepakbola d benua Eropa, Amerika Latin dan Afrika  serta hanya satu perempat final yang tak seimbang ketika wakil Asia Uzbekistan melawan raksasa Eropa, Prancis.

Berikut jadwal lengkap stadion yang akan mempertemukan delapan negara di perempat final FIFA U-17 World Cup Indonesia 2023 :

JUMAT, 24 November 2023 (Jakarta International Stadium)

15:30 WIB :  SPANYOL vs JERMAN

19:00 WIB :  BRASIL vs ARGENTINA

SABTU, 25 November 2023 (Stadion Manahan Surakarta)

15:30 WIB : PRANCIS vs UZBKITAN

19:00 WIB : MALI vs MAROKO

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Populer

Berita Terkait