
PATI, G-SPORTS.ID – Persipa Pati harus takluk di kandang sendiri pada laga ke-5 babak Play-off Degradasi Pegadaian Liga 2 2024/25. Bermain di Stadion Joyokusumo, Pati, Kamis (13/2/2025), tim berjuluk Laskar Saridin kalah 1-2 dari sang tamu, Persipura Jayapura. Gol pembuka Persipura dicetak oleh Melvin Rumakiek di menit ke-5. Persipa sempat