Oktober 16, 2025

SOLO, G-SPORTS.ID – Optimisme tinggi dikibarkan bek asing Persis Solo, Cleylton Santos menatap laga pekan ke-9 BRI Super League 2025/26. Sesuai jadwal, Persis Solo akan melawan Malut United FC di Stadion Manahan Solo, Senin (20/10/2025) mendatang. Tak heran jika bek asal Brasil ini terus memaksimalkan program latihan yang diberikan pelatih

TANGERANG, G-SPORTS.ID – Tentu kabar ini cukup mengejutkan, ketika Tangerang Hawks Basketball mengumumkan berpisah dengan Winston Swenjaya. Pemain yang diharapkan bisa bangkit setelah pulih dari cedera. Namun rupanya Hawks memilih untuk tidak memakai jasa Winston musim depan. Tepat seminggu yang lalu, ketika Winston memberikan kabar bahwa kondisinya sudah kembali pulih.

YOGYAKARTA, G-SPORTS.ID – PSIM Yogyakarta dipastikan tak dengan kekuatan terbaik di laga pekan ke-9 BRI Super League 2025/26. Sesuai jadwal, PSIM akan dijamu Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang pada Jumat (17/10/2025) sore. Selain masih belum bisa menurunkan pemain asing Donny Warmerdam yang sedang pemulihan cedera, PSIM Yogyakarta dipastikan tak

MAGETAN, G-SPORTS.ID – Tim putri TNI AU Electric akhirnya memastikan satu tiket ke Grand Final Livoli Divisi Utama 2025. Kepastian ini didapat usai mereka mengalahkan Bank Jatim dalam laga lima set 3-2 (19-25, 25-23, 25-18, 14-25, 15-11) dalam lanjutan final four di GOR Ki Mageti, Magetan, Kamis (16/10/2025). Tim asuhan

Patrick Kluivert gagal membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026. (Grafis: Menk Karmawan/G-Sports.id)

JAKARTA, G-SPORTS.ID – PSSI resmi pecat Patrick Kluivert dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia, Kamis (16/10/2025) ini. PSSI mengumumkan pemecatan Patrick Kluivert melalui laman resmi dan akun media sosial. “Setelah melalui diskusi yang terbuka dan penuh rasa saling menghormati, kedua belah pihak sepakat untuk mengakhiri kerja sama ini,” demikian pernyataan PSSI

TANGERANG, G-SPORTS.ID – Kota Tangerang (Banten) giliran menggelar regular season Putaran I Pekan-3 Kompetisi Indonesia Pro Futsal League 2025/2026 (PFL 2025/2026). Diselenggarakan di GOR Nambo Jaya Sport Center, Nambo Jaya, Kecamatan Karawaci, pada tanggal 18-19 Oktober 2025 lusa. Pekan-3 akan mempertandingkan 10 laga, dan lengkap diikuti 12 klub peserta kompetisi.

Berita Populer

Berita Pilihan

PSF Academy