Seri A Malam Nanti, Como 1907 tantang Udinese, Juventus Jamu Lecce

Arief NK

03/01/2026

COMO 1910 siap menjamu Udinese Sabtu malam ini. (Grafi: Imenk/G-SPORTS.ID)
COMO 1910 siap menjamu Udinese Sabtu malam ini. (Grafi: Imenk/G-SPORTS.ID)

COMO, G-SPORTS.ID – Pekan ke-17 Seri A menyisakan dua pertandingan, Sabtu malam ini (3/1/2026).

Pada pukul 18:30 WIB akan bertanding Como 1907 melawan Udinese yang akan berlangsung di di kandang Como, Stadio Giuseppe Sinigaglia.

Di malam yang sama namun beda waktu, Genoa akan menjamu Parma pada pertandingan yang berlangsung pukul 21:00 WIB.

Sementara itu, memasuki pekan ke-18 yang akan berlangsung Minggu dinihari (4/1/2026) tidak pertandingan yang bergengsi.

Tak ada big match hingga pertandingan pada 4 Januari 2026. Pekan ke-18 akan dibuka oleh pertandingan Juventus vs Lecce pada pukul 00:00 WIB.

Pertandingan Liga Italia ini bisa disaksikan di ANTV atau klik Seri A warna  biru live streaming di vidio.com  dibawah ini :

Seri A 

Berikut jadwal pertandingan Seri A pekan ini :

Sabtu, 3 Januari 2026
Pukul 18:30 WIB
Como Vs Udinese

21:00 WIB
Genoa Vs Pisa

21:00 WIB
Sassuolo Vs Parma

Pekan ke-18

04 Januari
00:00 WIB
Juventus Vs Lecce

02:45 WIB
Atalanta Vs AS Roma

18:30 WIB
Lazio Vs Napoli

21:00 WIB
Fiorentina Vs Cremonese

05 Januari 2026
00:00 WIB
Verona Vs Torino

02:45 WIB
Inter Vs Bologna

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Populer

Berita Terkait

PSF Academy