
DENPASAR, G-SPORT.ID – Penampilan Dewa United Banten hingga pekan keempat IBL GoPay 2025 masih belum stabil. Kaleb Ramot Gemilang dan kawan-kawan punya rekor 3-3, dan belum pernah mendapatkan kemenangan beruntun. Ada apa dengan Dewa United di awal musim ini? Dewa United musim ini mengusung target juara. Tapi sama sekali belum