Olimpik

SOLO, G-SPORTS.ID – Kesatria Bengawan Solo benar-benar membuat kejutan menjelang pekan ketujuh IBL GoPay 2025. Kejutan tersebut yakni dengan menambahkan sosok baru di kursi kepelatihan. Mereka memperkenalkan Milos Pejic sebagai head coach baru, berdampingan dengan Efri Meldi. Duet ini diharapkan bisa membawa Kesatria lebih baik lagi di kompetisi basket bergengsi

MEDAN, G-SPORTS.ID – Manajemen klub basket Rajawali Medan akhirya resmi memperkenalkan Njoo Lie Fan atau yang juga dikenal Arif Gunarto sebagai head coach baru mereka menggantikn Raoul Miquel Hadinoto Coach Lie Fan kembali turun gunung di bola basket putra setelah 10 tahun. Kiprah salah satu legenda IBL ini di dunia

PALEMBANG, G-SPORTS.ID – Tim putra Palembang Bank SumselBabel menjadi tim terakhir yang memastikan lolos ke babak final four PLN Mobile Proliga 2025, setelah mengandaskan Jakarta Garuda Jaya dengan skor 3-0 (25-12, 25-19, 25-18) pada laga penutup seri keempat putaran kedua di GOR PSCC Palembang, Minggu (23/2/2025) malam. Sebelumnya sudah tiga

PALEMBANG, G-SPORTS.ID — Kekalahan Jakarta Livin’ Mandiri atas Bandung bjb Tandamata 1-3 (22-25, 25-23, 21-25, 21-25) dalam lanjutan PLN Mobile Proliga 2025 di GOR PSCC Palembang. Hasil pertandingan pada Minggu (23/02/2025) malam, sekaligus mengantarkan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia ke final four. Kedua tim, Livin’ dan Petrokimia, sama-sama mengoleksi enam kemenangan.

Berita Populer

Berita Pilihan