Bola Internasional 1 Juni 2023 Kalahkan Ukraina Jadi Kemenangan Perdana Spalletti di Kualifikasi Euro 2024. Berkat kemenangan ini, tim Negeri Pizza kini meraup poin 7 dari empat laga. Italia pun menyamai poin milik Ukraina, dan masing-masing menduduki peringkat dua dan tiga Grup C.