YOGYAKARTA, G-SPORTS.ID – Setelah sosok striker Rafael de Rodrigues atau Rafinha yang sudah dipastikan kembali jadi andalan, PSIM Yogyakarta mengumumkan sosok Yusaku Yamadera sebagai penggawa di kompetisi Liga 1 2025/26. Pemain asal Jepang ini dipastikan bertahan dan tetap kawal lini belakang Laskar Mataram di Liga 1 untuk dua musim ke