
BANDUNG, G-SPORTS.ID – – Jawa Barat merajai Pekan Olahraga Nasional (PON) dalam tiga edisi terakhir. Kontingen Jabar keluar sebagai juara umum dalam perolehan medali. Pada PON 2024 di Aceh-Sumatera Utara, Jabar berhasil meraih total 540 medali, yang terdiri dari 195 emas, 163 perak, dan 182 perunggu. Torehan ini mengantar Jawa