#yonexallenglandopenbadmintonchampionships2024 #allengland2024 #indonesia #utilitaarena #birmingham #england #inggris

Enam wakil Indonesia akan memulai perjuangannya melaju ke babak semifinal Yonex All England Open Badminton Championships 2024. Jumat (15/03/2024) sore besok. Turnamen berhadiah total US$1.300.000 atau setara Rp20,3 Miliar itu, besok akan memainkan 20 partai babak perempatfinal, di Utilita Arena. Birmingham, Inggris.

Berita Populer

Berita Pilihan