Komite Disiplin (Komdis) Asprov PSSI Jatim, menjatuhkan hukuman sanksi dan denda kepada klub Arek Suroboyo dan tim ofisial tim, Buntut dari pengunduran diri Klub Arek Suroboyo dari kompetisi Liga 3 Kapal Api PSSI Jatim 2023/2024. Komdis Asprov PSSI Jatim yang diketuai H Samiadji Makin Rahmat, melangksungkan sidang pada akhir pekan