
KEDIRI, G-SPORTS.ID – PSS Sleman berhasil mencuri poin dari tuan rumah Persik Kediri dalam lanjutan BRI Liga 1 2024/2025 yang digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, Minggu (19/01/2025). Skuad Super Elang Jawa sukses memaksa Persik bermain imbang tanpa gol alias 0-0. Dengan hasil imbang tersebut, PSS kini masih masih berada di